Setelah Kemendikbud menghentikan implementasi kurikulum 2013 bagi seluruh sekolah baik pada jenjang pendidikan dasar sampai dengan menengah melalui Surat Edaran Kemdikbud Nomor 233/C/KR/2015 tentang Penetapan Sekolah Pelaksana Uji Coba Kurikulum 2013 Tahun Pelajaran 2014/2015. Maka saat ini seluruh sekolah termasuk SD kembali menggunakan KTSP 2006, begitu pula dengan buku-buku yang digunakan sebagai media pembelajaran seluruh peserta didik, kecuali bagi sekolah-sekolah yang telah menerapkan kurikulum 2013 selama 3 semester sejak tahun pelajaran 2012/2013 yang lalu.
Berikut ini adalah Buku BSE Kelas 4 SD mata pelajaran IPS yang mengacu pada KTSP 2006. Bagi Guru, Siswa, dan Orangtua yang memerlukan silahkan di Download secara gratis. Semoga bisa bermanfaat, sebagai tambahan bahan Ajar bagi guru, orangtua di rumah dan referensi tambahan bagi siswa untuk lebih mengembangkan pengetahuannya.
Buku ini disusun berdasarkan Standar Isi 2006 yang lebih mengutamakan berbagai aktivitas dalam membantu mengembangkan kompetensi siswa sesuai dengan potensinya.
Buku ini disusun berdasarkan Standar Isi 2006 yang lebih mengutamakan berbagai aktivitas dalam membantu mengembangkan kompetensi siswa sesuai dengan potensinya.
Penyajian materi dalam buku ini sengaja menggunakan bahasa yang sesuai dengan tingkat perkembangan siswa agar maksud yang terkandung dalam materi mudah dipahami oleh siswa. Sehingga, dalam penyajiannya dapat membantu terjadinya komunikasi antara guru dan siswa dengan baik. Di samping itu, gambar-gambar dan ilustrasi dalam buku ini dibuat semenarik mungkin agar dapat memberi rangsangan kepada siswa dalam mempelajari berbagai hal yang terdapat dalam materi. Kami juga menyajikan latihan-latihan dalam berbagai bentuk agar siswa dapat lebih kreatif dan lebih cermat dalam mengerjakan tugas serta latihan guna mengukur kemampuan siswa.
Kami menyadari bahwa buku ini hadir bukan tanpa cela. Oleh sebab itu, kami sangat mengharapkan adanya kritik, saran, maupun usulan demi lebih sempurnanya buku ini.
Terakhir, kami mengucapkan terima kasih kepada berbagai pihak yang telah membantu dalam proses pengerjaan buku ini. Semoga kehadiran buku ini benar-benar dapat bermanfaat bagi para siswa khususnya dan dunia pendidikan pada umumnya.
Kami menyadari bahwa buku ini hadir bukan tanpa cela. Oleh sebab itu, kami sangat mengharapkan adanya kritik, saran, maupun usulan demi lebih sempurnanya buku ini.
Terakhir, kami mengucapkan terima kasih kepada berbagai pihak yang telah membantu dalam proses pengerjaan buku ini. Semoga kehadiran buku ini benar-benar dapat bermanfaat bagi para siswa khususnya dan dunia pendidikan pada umumnya.
Download Buku Pelajaran IPS Kelas 4 SD di bawah ini :
0 Response to "Buku Pelajaran IPS Kelas 4 SD"
Posting Komentar